DESA CARUBAN

LETAK GEOGRAFIS

Caruban adalah sebuah desa dalam Kecamatan Kandangan, Kabupaten Temanggung. Caruban terletak sekitar 4 kilometer sebelah barat Kota Temanggung.
Desa Caruban terbagi menjadi Lima  wilayah, yakni:

  • Dusun Bero  Terdiri Dari  4 RT ( RW I )
  • Dusun Balun Terdiri Dari 7 RT (RW II)
  • Dusun Bendokuluk Terdiri Dari 5 RT (RW III)
  • Dusun Kelingan Terdiri DariRT 4 (RW IV).
  • Dusun LimbanganTerdiri Dari 3 RT (RW IV)

Ketua RT sebagai mitra kerja pemerintah Desa yang menjembatani berbagai kepentingan warga masyarakat, juga sebagai fungsi kontrol warga.

Desa Caruban berbatasan dengan:

  • Sebelah barat:  berbatasan dengan wilayah Desa Baledu Kecamatan Kandangan
  • Sebelah selatan:berbatasan dengan  Desa Wadas Kecamatan Kandangan dan Desa Candimulyo Kecamatan Kedu
  • Sebelah timur:Berbatasan dengan Desa Wadas Kecamatan Kandangan
  • Sebelah utara:Berbatasan dengan Desa Kandangan

Tokoh-tokoh Agama Islam Desa Caruban (bukan merupakan urutan):

  • Kyai H JAMHURI .BA Tokoh agama sebagai panutan di desa caruban Sebagai pengasuh selapanan  di dusun-dusun, dan di tingkat kecamatan kandangan berdiri sebagai tokoh NU  juga sebagai pimpinan toriqot qodiriyah.
  • Kyai UMAR NAWAWI  Tokoh agama sebagai pengasuh pondok pesantren
  • Miftahul huda,juga sebagai tokoh Torikot  SADALIYAH
  • KyAi ROBA’I tokoh agama,sebagaipengasuh pesantren JAM’IYYATUL FUQORO’.

Tokoh Agama Kristen

  • .ASAP PRAMONO Sebagai Pendeta Kristiani di Dusun Kelingan Desa Caruban
  • SUGENG  PRAYOGO Sebagai Pendeta Kristiani.

Tempat ibadah di wilayah desa Caruban:

  • Masjid Al-iman Dusun Bero sebagai imam masjid bapak Amat sahri
  • Masjid ANUR Dusun Balun sebagai Imam Masjid Bapak Kyai H Jamhuri BA
  • Mushola
  • Mushola
  • Masjid Al –Iman Dusun Bendokuluk sebagai Imam Masjid Bapak Sarjiman.
  • Mushola Al-Iman Dusun Bendokuluk sebagai Imam Bapak Jumali.
  • Masjid Attaqwa Dusun Kelingan sebagai Imam Masjid Bapak H Abdul mukti.
  • Mushola Al-iklas Dusun Kelingan  sebagai Imam Bapak Pramono.
  • Mushola ANUR Dusun Kelingan Sebagai Imam Bapak Mukhozin.
  • Masjid AL-HUDA dusun Limbangan sebagai Imam Masjid Bapak Abukhori.

Kepala Desa Caruban:

  1. SLAMET HARJO SOESASTRO
  2. MULYONO
  3. SUJONO
  4. YUNIANTO.SP

1. Keadaan Geografis

a. Letak dan Batas Wilayah

Desa Caruban merupakan salah satu desa dari 16 desa di Kecamatan Kandangan Kabupaten Temanggung, yang terletak di sebelah selatan dari ibukota Kecamatan Kandangan + 1 Km. Desa Caruban berbatasan dengan wilayah :

Sebelah Utara        : Desa Kandangan

Sebelah Timur       : Desa Wadas

Sebelah Barat        : Desa Baledu

Sebelah Selatan     : Kecamatan Kedu

b. Pembagian Wilayah

Pembagian wilayah kerja Desa Caruban adalah terdiri dari 5 Dusun, 5 RW dan 25 RT dengan tabel sebagai berikut :

No

Dusun

RW

RT

1

2

3

4

5

Bero

Balun

Bendokuluk

Kelingan

Limbangan

1

1

1

1

1

4

7

5

6

3

c. Luas Wilayah

Wilayah Desa Caruban termasuk daerah dataran tinggi dengan ketinggian + 500 m di atas permukaan air laut, dengan luas wilayah Desa Caruban secara keseluruhan  2.173.000 m (217,3Ha ) dan berdasrkan penggunaannya dapat dilihat dari tabel berikut :

No

Penggunaan Tanah

Luas ( ha )

1

2

3

Pertanian

Tanah sawah

Tanah tegal

Tanah pekarangan / bangunan

Tanah lain-lain

79

80

20,2

38.1

Jumlah

217,3

2. Keadaan Demografi

Penduduk adalah merupakan salah satu modal pokok dalam pelaksanaan pembangunan di tingkat desa. Adapun jumlah penduduk Desa Caruban adalah sebanyak 2.562 jiwa ( junlah pemilih : 1.625 ) dengan pembagian 1.360 wanita dan 1.202 laki-laki dan terbagi dalam 754 KK.

Dilihat dari presentase kependudukan di Desa Caruban dapat dilihat dari tabel sebagai berikut :

No

Dusun

Jumlah Penduduk

Laki-laki

Perempuan

1

2

3

4

5

Bero

Balun

Bendokuluk

Kelingan

Limbangan

404

665

608

565

320

185

305

296

257

159

219

360

312

308

161

Jumlah

2.562

1.202

1.360

3. Sosial Budaya dan Ekonomi

a. Tingkat Pendidikan

Penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi akan mempengaruhi masyarakat maju dan mandiri. Dengan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi akan dapat mempercepat peningkatan kecerdasan dan kemampuan bangsa. Desa Caruban dilihat dari tingkat pendidikan dapat dilihat dari tabel berikut :

No

Tingkat Pendidikan

Jumlah

1

2

3

4

5

6

7

Belum Sekolah

Tidak Tamat SD

Tamat SD / Sederajat

Tamat SMP / Sederajat

Tamat SMA

Tamat Akademi

Tamat Sarjana

172

155

829

811

395

104

96

Jumlah

2.562

b. Agama

Jumlah penduduk Desa Caruban adalah sejumlah 2.562 jiwa dengan komposisi pemeluk agama sebagai berikut :

No

Agama

Jumlah

1

2

3

4

5

Islam

Kristen

Katholik

Hindu

Budha

2.528

34

Jumlah

2.562

4. Struktur Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah Desa Caruban

a. Perangkat Desa

Perangkat Desa Desa Caruban adalah sejumlah 18 orang dengan data sebagai berikut :

No

Nama

Pendidikan

Jabatan

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

Yunianto, SP

Irfai

Udi Lasmana

Mujono

Ujini

Achmad Samsudin

Slamet Daroji

Mudahno

Sri Nurwati

Sarwadi

Rofi’i

Sujiati

Riyanto

Sabdo Priyono

Muhyidin

Sarjiman

H.Rudjito

Sukarmat

Sarjana

SMA

SMA

SMA

SMP

SMA

SMA

SMP

SMA

SD

SMP

SMP

SMA

SMA

SD

SD

SMP

SMA

Kepala Desa

Sekretaris Desa

Kau Pemerintahan

Kau Pembangunan

Kaur Keuangan

Pemb. Kaur Keuangan

Kaur Kesra

Kaur Umum

Pemb. Kaur Pemerintahan

Pemb. Kaur Pembangunan

Pemb. Kasi  Kesra

Pemb. Kasi Kesra

Pemb. Kaur Umum

Kadus Bero

Kadus Balun

Kadus

Kadus

Kadus

Dari data tersebut dapatlah kita mengerti bahwa kemampuan dasar dibidang pendidikan khususnya bagi perangkat desa di Desa Caruban adalah masih jauh dari tingkat ideal. Oleh karena itu di masa yang akan datang perlu mendapatkan perhatian dari seluruh komponen masyarakat di desa.

b. Sarana dan Prasarana Kerja

Dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas operasional Desa Caruban, kantor di Balai Desa dengan sarana pendukung sebagai berikut :

No

Nama Barang

Jumlah

Keterangan

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34

35

36

37

38

39

40

41

42

43

44

45

46

47

48

49

Meja Tulis

Meja Rapat

Meja Lebar

Almari Kayu

Almari Besi

Kursi Kayu

Kursi Lipat

Kursi Rapat

Kursi dan Meja Tamu

Mesin Ketik

Jam Dinding

TV Hitam Putih

Gelas

Piring

Monografi

Tatakan

Bendera Merah Putih

Taplak Meja

Stempel Kades

Stempel Sekdes

Asbak

Peta Desa

Sendok

Tutup Gelas

Kompor

Cerek

Kompreng

Kotak Lagan

Kalkulator

Baki Kayu

Baki Plastik

Rak Buku

Box File

Kaca Pengilon

Komputer

Printer

Speaker Aktif

Parabola

Meja Pelayanan tamu

Meja Kerja

Meja Komputer

Kulkas

Almari Hias

Meja & Kursi Tamu Kades

Dispenser

Amplifier

Kompor Gas

Gambar Pres dan Wapres

TV warna 29 in

8

10

1

1

1

2

9

100

1

1

2

1

76

54

2

40

4

15

1

1

3

1

60

12

1

1

1

5

2

2

2

1

3

1

3

3

1

1

1

4

3

1

1

1

1

1

1

1

1

Rusak

BAB II

PELAKSANAAN PROGRAM KERJA

A. Bidang Pemerintahan.

1. Pelunasan Pajak Bumi dan Bangunan

Desa Caruban pada tahun 2009 mendapatkan beban pajak bumi dan bangunan sebesar Rp.35.803.389 terhitung pada bulan Nopember telah lunas 100 %.

2. Pertahanan

Dalam hal pertahanan dalam rangka pelayanan tertib administrasi pertahanan di kenal dengan adanya Catur Tertib Pertahanan yaitu

a. Tertib Hukum

b. Tertib Administrasi Pertanahan

c. Tertib Penggunaan

d. Tertib Lingkungan

Pemerintah Desa Caruban dalam memberikan pelayanan Pemerintahan Desa dalam Bidang Pertahanan adalah dengan cara :

a. Membantu penyelesaian sengketa tanah pada tahun 2009 telah terjadi penyelesaian  kasus tanah sebanyak 10 bidang, dan apabila masih ada  tanah yang belum selesai di tahun 2009 akan mendapatkan prioritas penyelesaian pada tahun 2010

b. Membantu penyertifikatan tanah dari awal sampai selesai, untuk tahun 2009 Pemerintah Desa telah melakukan tugas penyertifikatan tanah warga masyarakat sebanyak 12 buah.

3. Kependudukan.

Dalam hal pelayanan kependudukan Pemerintah Desa telah mengupayakan adanya tertib administrasi kependudukan yaitu di lakukan pelayanan di bidang KTP dan pelayanan kartu KK pada tahun 2009 telah dilayani pembuatan KTP warga masyarakat sejumlah 165 buah KTP dan membantu proses pembuatan Akte kelahiran anak sedangkan warga masyarakat yang akan dan belum mendapatkan  KTP,KK, dan Akte kelahiran untuk tahun 2009 akan mendapatkan prioritas dari Pemerintah Desa Caruban untuk dapat memperoleh KTP, KK dan Akte kelahiran Anak pada Th 2010 di samping itu demi tertibnya administrasi kependudukan, Pemerintah Desa Caruban melakukan Pemutahiran dan Pengecekan Daftar Rumah Tanggaa dengan Program SIAK pada bulan Nopember tahun 2009 dan untuk pelayanan Kartu Keluarga menjadi prioritas penanganan di masa yang akan datang.

B. Bidang Pembangunan

Dalam hal pembangunan, di garis bawahi bahwa pembangunan tersebut adalah merupakan suatu proses pelaksanaan kegiatan yang dilaksanakan secara terus menerus untuk menuju kepada keadaan yang lebih baik, ini berarti pembangunan tersebut merupakan suatu proses yang berkelanjutan dan tidak merupakan suatu kegiatan yang tiba-tiba dan yang lebih penting pembangunan itu tidak hanya dilakukan oleh pemerintah Desa saja, akan tetapi partisipasi dan kegiatan yang dilakukan. Dalam hal pembangunan fisik pemerintah Desa Caruban telah melaksanakan pembangunan sebagai berikut :

No

Kegiatan

Lokasi

Sumber Dana

Keterangan

1.

2.

3.

4.

Rehap Lingkungan Balai Desa

Makadam/Senderan jln

Pengaspalan Jalan

Pengerasan Jalan Gang

Pemugararan Rumah tidak layak huni

Balai Desa

Limbangan

Balun

Bendokuluk

Limbangan dan Bendokuluk

ADD dan Swadaya

Prgrm PNPM -MP

PNPM –MP

Swadaya Murni Masyarakat

Dinas Sosial

Baik

Baik

Baik

Baik

C. Bidang Kesejahteraan Masyarakat

Bidang kesejahteraan masyarakat dapat digambarkan dalam bentuk kegiatan sebagai berikut :

1. Pertanian

Dalam hal ini pembengunan pertanian di wilayah Desa Caruban pemerintah desa telah mengadakan Pembinaan dan mengupayakan pelayanan kepada masyarakat yang akan mendapatkan kredit / bantuan kepada lembaga perbankkan seperti BNI, Bank Pasar, BKK,  BRI, dan Koperasi-koperasi.

2. Kerajinan

Dalam hal kerajinan terutama industri kerajinan makanan  kecil  skala Home  Industri  kami  pemerintah  Desa  telah  mengadakan  Pembinaan  dan mengupayakan bantuan sarana produksi di instansi yang terkait.

3. Hubungan Masyarakat

Dalam hal pelaksanaan kegiatan dibidang kemasyarakatan, kegiatan ini tentunya adalah merupakan kegiatan yang sangat  prioritas karena kegiatan ini dapat membantu  pelaksanaan tugas dan yang paling penting kegiatan kemasyarakatan adalah merupakan hubungan yang harus selalu dijaga dan dilestarikan oleh segenap komponen masyarakat di Desa Caruban.

Kegiatan selapanan, yang berfungsi sebagai media untuk saling bertukar informasi antara pemerintah desa dan masyarakat perlu untuk perlu terus untuk dilaksanakan dan perlu mendapat perhatian baik dari pemerintah desa maupuin masyarakat.

4. Bidang Kesehatan

Dibidang kesehatan Pemerintah Desa Caruban telah melakukan pembinaan dari ikut mendukung pelaksanaan Posyandu di lima dusun dengan kegiatan rutin penimbangan balita setiap bulan sekali dan pemberian PMT oleh kader-kader kesehatan disetiap Posyandu.

Dalam hal pelaksanaan Program Keluarga Berencana ( KB ) pada tahun 2009 dari sebanyak 460 PUS ( Pasangan Usia Subur ) yang menjadi sasaran Pemerintah Desa Caruban telah tercapai 95,7 % ( 455 PUS )  sebagai aseptor KB.

Disamping itu juga Pemerintah Desa Caruban ikut serta melaksanakan dan membantu Peningkatan Gizi Bayi pada kegiyatan Posyandu setiap bulan pada tahun 2009 dengan pencapaian sasaran  99 %.

Melihat angka-angka pencapaian di bidang kesehatan ini dirasa cukup menggembirakan,  hal ini menunjukkan telah adanya kesadaran masyarakat akan pentingnya arti kesehatan.

D. Hal-hal Yang Belum Dikerjakan.

Dalam menjalankan kegiatan penyelenggaraan pemerintahan, Pemerintahan Desa tentunya masih banyak yang perlu dilaksanakan, atau merupakan catatan kegiatan yang harus segera dilakukan dimasa yang akan datang, yaitu :

1. Bidang Pemerintahan :

Dibidang Pemerintahan yang harus segera dilakukan adalah :

a. Penertiban Tanah-tanah Desa.

Penertiban tanah desa perlu untuk ditertibkan karena masih banyak tanah penguasaannya pada pihak yang belum selesai sehingga harus segera di tuntaskan.

b. Penertiban administrasi kependudukan di tingkat desa.

2. Bidang Pembangunan :

Bidang pembangunan yang menjadi prioritas penanganan adalah pembangunan-pembangunan :

*   Melanjutkan rehap Aspal Jalan, Senderan Jalan Juga Makadam Jalan untuk Jalan yg Masih Tanah dan Rehap Kantor Sekretariar Desa  *

3. Bidang Kemasyarakatan :

Dibidang kemasyarakatan yang belum dilaksanakan adalah :

a. Mencari Modal Pinjaman / kerja sama dengan pihak ke III untuk Pengembangan Peternakan Sapi.

b. Pembinaan Kelompok Tani untuk usaha mandiri dengan tidak mengandalkan Infestor Asing ( Orang di luar Desa Caruban ).

BAGAN ORGANISASI DAN TATA KERJA

PEMERINTAH DESA CARUBAN

KECAMATAN KANDANGAN KABUPATEN TEMANGGUNG

KEPALA DESA

KADUS

BENDOKULUK

KADUS

BERO

KADUS

KELINGAN

KADUS

BALUN

 

KADUS

LIMBANGAN

 

SEKSI

PEMERINTAHAN

 

SEKRETARIS DESA

SEKSI PEMBANGUNAN

SEKSI

KESRA

KAUR

KEUANGAN

KAUR

UMUM

PEMB.SEKSI

KESRA

 

PEMB.SEKSI

PEMERINTAHANN

PEMB.SEKSI

PEMBANGUNAN

PEMB.SEKSI

KESRA

PEMB.KAUR

KEUANGAN

PEMB.KAUR

UMUM